Senin, 23 Januari 2012

Membuat Navigasi Halaman Pada Blog


     Hai kawand kali ini saya akan posting tutorial blogger kembali, kali ini Membuat Navigasi Halaman Pada Blog, klo Biasanya pada homepage hanya berisi tulisan 'posting lama'--'posting baru'--'beranda'. Jadi, disini kita akan memodifikasi sedikit. Hehe yu Cekidot>
Kegunaannya:
·         Mempermudah pengunjung untuk melihat potingan-postingan kita yang sebelumnya
·         Mempercantik tampilan blog ^_^
 Cara membuat navigasi halaman pada blog:
  •         Kawand log-in ke blog
  •        Pada dasbor, Template--Edit HTML--lanjutkan(jangan lupa centangexpan widget template)
  •        Cari ]]></b:skin>(untuk mempermudah mencari tekan Ctrl+F)
  •       Copy kode CSS berikut dan Paste DIATAS/SEBELUM kode ]]></b:skin>
  •        Selanjutnya kawand cari </head>(untuk mempermudah Ctrl+F)
  •        Copy kode berikut lalu paste DIATAS/SEBELUM </head> 
  •        Save template dan kawand liat sendiri perbedaannya.
^_^ Good Gob Kawand ^_^
^_^ Semoga Bermanfaat ^_^
>>>perbanyak comment ya kawand agar saya tetap semangat memposting ^_^